Barito Selatan, GEMADIKA TV – Sebagai wujud Kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Prajurit Satgas TMMD Reguler Ke-116 Kodim 1012/Buntok belajar dan membantu warga membuat ikan asin di Desa Danau Ganting Kecamatan Dusun Selatan…
Mabes TNI
Disela Kegiatan Di Lokasi TMMD Reguler Ke-116, Anggota Satgas Sempatkan Bantu Warga Perbaiki Jaring Ikan
Barito Selatan, gemadikatv.com – Ingin dekat dengan warga dan membangun komunikasi, disela-sela kesibukannya bekerja di sasaran fisik TMMD Reguler ke-116 Kodim 1012/Buntok, Anggota Satgas TMMD membantu memperbaiki jala ikan tradisional milik…
Danki Kompi A Bangka Barat, Apresiasi Olahraga Bersama Yang Diinisiasi Polres Bangka Barat
Bangka Barat, Gemadikatv.com – Personel TNI-Polri Bangka Barat melaksanakan kegiatan olahraga bersama, bertempat di di halaman Kompi senapan A Yonif 147/ KGJ. Kegiatan olahraga bersama TNI-Polri dalam rangka Hut Bhayangkara…
Berat Sama Dipikul, Ringan Sama Dijinjing Begitu Semboyan Karya Bakti TNI Dan Warga Rejosari
Wonogiri, gemadikatv.com — Guna mewujudkan fasilitas umum yang layak di pedesaan dan menunjang ekonomi warga, personil dari Koramil 14/Jatisrono Kodim 0728/Wonogiri bersama warga melanjutkan karya bakti perbaikan lorong jalan di…